Sebanyak 40 siswa MIN 4 Kota Lhokseumawe yang menjadi duta sekolah aktif literasi nasional berfoto memegang buku hasil karya tulis mereka, program ini digagas oleh Nyalanesia untuk mendorong anak-anak aktif menulis dan membaca.
Siswa membaca buku karya tulis mereka yang berbentuk cerpen dan puisi